TAS SMASA Raih Gelar IT Support Google

Tenaga Administrasi Sekolah (TAS) SMAN 1 Situbondo meraih prestasi membanggakan. Kali ini Wahyu Eko Priyadi, salah satu TAS SMASA itu mendapatkan gelar sebagai IT Support Google. Predikat tersebut mengukuhkan Pak Eko sebagai tenaga IT SMASA bersertifikat Google. “Alasan utama saya…